Cara Membuat Power Point Aesthetic Dengan Cepat

Cara Membuat Power Point Aesthetic Dengan Cepat. PowerPoint adalah salah satu aplikasi yang sering kita gunakan saat ingin membuat slide presentasi. Hal ini karena power point menyediakan banyak sekali fasilitas yang mempermudah anda dalam proses pembuatan slide presentasi. Selain itu, powerpoint menyediakan beberapa template desain yang dapat digunakan atau dengan cara download template ppt gratis melalui search engine seperti google. Microsoft juga menyediakan menu transition agar membuat template ppt menjadi menarik. Contohnya adalah ketika anda ingin membuat power point aesthetic maka anda bisa menggunakan template ppt estetik. Baca Juga: Download Template Power Point Estetik 100% Free

Dalam membuat slide presentasi menggunakan ppt, kita juga perlu untuk memperhatikan tampilan dari slide ppt tersebut. Karena ppt yang memiliki tampilan yang menarik cenderung mendapatkan banyak perhatian dari audiens. Oleh karena itu, banyak orang yang ingin membuat ppt tampak lebih menarik, keren dan juga aesthetic. Namun, tidak semua orang dapat mendesain dan membuat power point aesthetic dengan mudah. Akan tetapi saya memiliki solusi untuk membuat ppt aesthetic menjadi lebih mudah dan juga cepat. Nah, jika anda penasaran bagaimana caranya, maka simak pembahasan selengkapnya dibawah ini.


Cara Membuat Power Point Aesthetic Dengan Cepat

Pada kesempatan kali ini saya akan memberikan beberapa tips atau cara yang dapat anda gunakan untuk membuat template dengan tema apa saja dengan cepat dan mudah. Cara ini sering sekali saya gunakan saat membuat ppt presentasi. Membuat ppt sangat mudah menggunakan powerpoint template free yang dapat di download secara gratis. Karena dengan menggunakan template ppt maka kita tidak perlu lagi memikirkan desain ppt, namun hanya fokus ke penyajian materi.

Cara Membuat Power Point Aesthetic Dengan Cepat

Sebelum anda mulai membuat presentasi ppt maka ada baiknya anda harus mengetahui terlebih dahulu artikel yang berjudul Cara Membuat PPT Yang Baik Dan Benar Untuk Presentasi. Pada artikel tersebut saya telah menjelaskan apa saja poin-point penting yang harus di perhatikan saat membuat ppt. Selain itu, anda juga harus mengetahui ukuran font ppt yang standar dan umum digunakan. Baca juga: 3 Ukuran Font Untuk PPT Yang Sesuai Standar. Nah, jika anda sudah membaca kedua artikel tersebut, maka anda bisa mulai mengikut langkah-langkah pembuatan ppt aesthetic di bawah ini.

  1. Langkah pertama silahkan download template ppt aesthetic.
  2. Selanjutnya siapkan ringkasan materi yang ingin di masukkan sebagai materi presentasi.
  3. Buka template ppt aesthetic yang telah di download.
  4. Masukkan materi presentasi yang telah anda ringkas tersebut.
  5. Hapus slide template presentasi jika anda ingin menggunakan untuk membahas materi lainnya.
  6. Silahkan edit tampilan penyajian materi sesuai kreativitas anda.
  7. Jika terdapat gambar yang ingin anda tambahkan ke slide presentasi, maka silahkan masukkan gambar menggunakan menu insert pictures. Baca selengkapnya: 3 Cara Menambahkan Gambar di PPT dengan Mudah.
  8. Jika terdapat video maka silahkan baca 3 Cara Menambahkan Video di PPT Lengkap dengan Gambar Penjelasan.
  9. Baca juga 2 Cara Menambahkan Audio di PPT

Itulah artikel tentang Cara Membuat Power Point Aesthetic Dengan Cepat. Semoga apa yang saya bagikan pada kesempatan kali ini dapat bermanfaat untuk anda. Jangan lupa untuk share artikel ini kepada teman-teman anda. Agar mereka juga tahu bagaimana cara membuat ppt aesthetic yang baik dan benar. Jangan lupa juga follow blog ini untuk terus mendapatkan informasi terbaru seputar powerpoint. Akhir kata saya ucapkan terima kasih telah berkunjung ke www.gammafisblog.com dan sampai jumpa kembali di artikel selanjutnya.


Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel